Skip to main content

Fitur Terbaru dari OS Android 4.2 Jelly Bean

Selain mengumumkan dua buah perangkat gadget, Google juga mengumumkan sistem operasi Android terbaru mereka. Masih menggunakan nama Jelly Bean, sistem operasi dengan versi 4.2 ini menampilkan beberapa fitur baru seperti:





  1. Photo Sphere Camera
    Fitur yang diperuntukan bagi penggunaan kamera ini terinspirasi dari layaan Street View di Google maps. Dengan fitur ini kita dapat menangkap beberapa objek foto untuk dikumpulkan menjadi sebuah foto yang menghasilkan tampilan lebih luas.
  2. Gesture Typing
    Fitur ini memudahkan pengguna Android dalam mengetik teks. Fitur yang mirip Swype ini memungkinkan kita hanya perlu meluncurkan jari kita di atas huruf-huruf yang ingin diketik. Nantinya fitur ini akan mengumpulkan huruf-huruf yang kita pilih untuk memprediksi kata apa yang akan kita ketik.
  3. Multi User untuk Tablet
    Fitur ini dibuat agar satu tablet dapat digunakan oleh beberapa pengguna. Fitur ini akan menyediakan homescreen, background, widgets dan aplikasi game yang berbeda-beda bagi setiap pengguna.
  4. Miracast
    Fitur ini memungkinkan perangkat kita dapat melakukan wireless dislpay yang artinya kita bisa melihat film, video di Youtube dan aktifitas lainnya melalui perangkat TV dengan menghubungkannya menggunakan wireless display adapter.
  5. Daydream
    Fitur ini mampu menampilkan konten tertentu saat layar perangkat kita dalam keadaan idle.
  6. Peningkatan Google Now
    Dalam Android versi 4.2 kita dapat memonitor Gmail dan melihat konten terkait seperti jadwal penerbangan hingga detil biaya restoran lengkap dengan foto.
sumber

Comments

  1. Halo, nice inpo gan.

    Gan tuker link dunk pls. Mohon kunjungi http://achaqori.blogspot.com

    Thx gan..

    ReplyDelete

Post a Comment

Popular posts from this blog

Arti Angka pada Seri VGA NVidia dan AMD/ATI Radeon

VGA (Video Graphics Array) adalah salah satu komponen utama penyusun komputer maupun laptop. Ketika membeli laptop atau merakit komputer, jenis/tipe VGA adalah salah satu hal yang paling penting diperhatikan. Hal ini tentu saja supaya komputer/laptop yang akan dipakai nantinya bisa sesuai dengan keperluan kita, terutama untuk keperluan gaming jangan sampai salah pilih VGA.

Cara Melacak Nomor HP di Indonesia (Telkomsel, XL, Indosat, dll)

Jika anda sering diganggu melalui sms/telpon, anda bisa mengecek lokasi registrasi nomor mereka untuk mengetahui perkiraan lokasi orang tersebut. Simak Cara Melacak Nomor Handphone (No. HP) Seseorang dalam artikel ini.

MouseFix: Solusi Mengatasi Mouse Sering Double Klik

Banyak orang sering megeluh karena mouse yang digunakan tidak berfungsi dengan baik, salah satunya ialah masalah double klik. Masalah ini sering kita jumpai ketika kita sedang menggunakan mouse terlebih bila mouse tersebut sudah cukup lama digunakan. Hal ini tentunya sangat mengganggu pengguna komputer, apalagi gamer seperti saya.